Sabtu, 26 April 2025

Bantuan Kursi dan Tenda untuk Delapan Gampong dari Ketua Fraksi PA DPRK Bireuen

KABAR BIREUEN– Ketua Fraksi Partai Aceh (PA) di DPRK Bireuen, Rusyidi Mukhtar S.Sos menyerahkan bantuan seribuan kursi dan tenda untuk delapan gampong di Kecamtan Peusangan dan Jangka, Bireuen,  Minggu ( 21/5/2017), yang dipusatkan  di Balai Pengajian ‘Asjadi Darussa’adah, Desa Bugak Mesjid, Jangka,

Penyerahan kursi oleh Rusyidi Mukhtar yang akrab disapa Ceulangiek itu didamping tokoh masyarakat Kecamatan Jangka, Teungku Khalilullah.

Mewakili semua keuchik dan tokoh masyarakat Jangka, Teungku Khalilullah  menyampaikan terima kasih kepada anggota dewan itu.

“Terima kasih telah telah menampung, mendengarkan aspirasi serta keluhan dari para keuchik di Kecamatan Peusangan dan Jangka,” ucapnya.

Sementara itu, Ceulangiek dalam sambutannya mengatakan, kursi yang dia berikan untuk delapan gampong di kecamatam Jangka dan Peusangan tersebut merupakan permintaan warga dan sebagai terima kasihnya atas dukungan dan kepercayaan dari masyarakat selama ini.

Adapun delapan gampong yang dia berikan kursi tersebut adalah Gamnpong Puuk, Pante Ranup, Pante Sukon, Bugak Krueng, Kuala Ceurape, Meunasah Dua, Pante Paku dan Bugak Krueng Mate.

“Saya berharap dukungan dan support dari semua elemen dan tokoh tokoh masyarakat untuk terus melakukan program prioritas yang pro rakyat. Isnya Alah dengan dukungan tersebut, kita bisa bersama-sama membangun desa-desa yang ada di Kabupaten Bireuen,” harapnya.

Dia juga minta  kepada keuchik dan apatarur gampong agar menampung keluhan warga dan kemudian menyampaikan langsung keluhan tersebut kepadanya. (Ihkwati)

 

 

 

 

 

KABAR TERBARU

Mahasiswa Pascasarjana PAUD Universitas Pancasakti Bekasi Gelar Workshop Literasi Digital di Bireuen

0
KABAR BIREUEN, Bireuen - Lima mahasiswi Program Pascasarjana PAUD Universitas Pancasakti Bekasi melaksanakan workshop literasi digital sebagai bentuk pengabdian kepada masyarakat di Kabupaten Bireuen. Kegiatan...

Marlina Usman Instruksikan Pembentukan YJI di Seluruh Kabupaten dan Kota

0
KABAR BIREUEN, Banda Aceh - Ketua TP PKK Aceh, Marlina Usman, selaku Pembina Yayasan Jantung Indonesia (YJI) Aceh, menginstruksikan pengurus YJI Aceh segera berkoordinasi...

Wakil Ketua DPRK Bireuen Desak Penertiban Peredaran Produk Makanan Mengandung Babi

0
KABAR BIREUEN, Bireuen – Wakil Ketua I DPRK Bireuen, Surya Dharma, SH, mendesak Pemerintah Kabupaten Bireuen untuk segera menertibkan peredaran produk makanan yang mengandung...

Bupati Bireuen Fasilitasi Pengobatan Warga Pulo Lawang yang Sakit Menahun 

0
KABAR BIREUEN, Jeumpa - Bupati Bireuen, H. Mukhlis, ST, menfasilitasi pengobatan Ainal Mardhiah (70), warga Gampong Pulo Lawang, Kecamatan Jeumpa, untuk berobat ke rumah...

Wagub Apresiasi Dukungan PWI dan BSI Terhadap Upaya Pengembangan UMKM Aceh

0
KABAR BIREUEN, Banda Aceh - Wakil Gubernur (Wagub) Aceh, Fadhlullah, SE, mengapresiasi dukungan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) dan Bank Syariah Indonesia (BSI) terhadap upaya...

KABAR POPULER

Turun ke Kecamatan, Bupati Mukhlis Gelar Pertemuan dengan Pegawai Kantor Camat dan Puskesmas

0
KABAR BIREUEN, Bireuen - Bupati Bireuen, H. Mukhlis, ST ingin memastikan langsung kondisi pelayanan publik di tingkat kecamatan benar-benar maksimal. Untuk itu, ia turun...

Termasuk Kasat Intelkam, Ini Sejumlah Pejabat Utama Polres Bireuen dan Kapolsek yang Disertijabkan

0
KABAR BIREUEN, Bireuen – Sejumlah pejabat utama (PJU) Polres Bireuen dan beberapa Kapolsek dirotasi. Pergantian ini ditandai dengan pelaksanaan upacara Serah Terima Jabatan (Sertijab)...

Wakil Ketua DPRK Bireuen Desak Penertiban Peredaran Produk Makanan Mengandung Babi

0
KABAR BIREUEN, Bireuen – Wakil Ketua I DPRK Bireuen, Surya Dharma, SH, mendesak Pemerintah Kabupaten Bireuen untuk segera menertibkan peredaran produk makanan yang mengandung...

Terkait Mutasi, Diharap Bupati Bireuen Tidak Promosikan Pejabat Bermasalah

0
KABAR BIREUEN, Bireuen — Menjelang mutasi dan rotasi pejabat di lingkungan Pemerintah Kabupaten Bireuen, pengamat kebijakan publik setempat, Abdul Manan Isda, mengharapkan Bupati Bireuen,...

Bupati Bireuen Fasilitasi Pengobatan Warga Pulo Lawang yang Sakit Menahun 

0
KABAR BIREUEN, Jeumpa - Bupati Bireuen, H. Mukhlis, ST, menfasilitasi pengobatan Ainal Mardhiah (70), warga Gampong Pulo Lawang, Kecamatan Jeumpa, untuk berobat ke rumah...