Minggu, 11 Mei 2025

Prodi Informatika Medis Umuslim Sediakan Beasiswa Internal

KABAR BIREUEN-Program Studi Informatika Medis Jenjang Sarjana (S1) Fakultas Ilmu Komputer (Fikom) Universitas Almuslim (Umuslim) Peusangan Bireuen yang baru saja mendapatkan izin penyelenggaraan dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Republik Indonesia akan diberikan beasiswa Internal.

Demikian disampaikan Dekan Fikom Umuslim, Riyadhul Fajri, SST, M.Kom pada media, Rabu (8/8/2023).

“ Ya kita upayakan membantu mahasiswa yang mendaftar angkatan pertama tahun akademik 2023/2024 dengan beasiswa internal dari universitas, pak rektor sangat setuju dan mendukung ” jelas Riyadhul Fajri.

Penyedian beasiswa internal kampus ini diberikan bagi mahasiswa yang mendaftar angkatan pertama Prodi Informatika Medis Fakultas Ilmu Komputer (Fikom) tahun akademik 2023/2024.

“Kita upayakan untuk angkatan pertama kita terima satu lokal dulu sekitar 30-40 orang, urai Riyadhul Fajri lagi.

Seperti diketahui Universitas Almuslim (Umuslim) Peusangan melalui Fakultas Ilmu Komputer (Fikom) telah mendapat izin pembukaan prodi Prodi Informatika Medis Jenjang Sarjana (S1) berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Republik Indonesia Nomor : 633/E/O/2023.

Rektor Universitas Almuslim (Umuslim) Peusangan Bireuen Dr.Marwan,MPd menyampaikan dukungannya untuk pemberian beasiswa internal bagi mahasiswa angkatan pertama Prodi Informatika Medis Fakultas Ilmu Komputer (Fikom).

“Sebagai bentuk rasa sykur dan dukungan rektorat terhadap prodi baru tersebut, kami berkomitmen untuk memberikan beasiswa internal bagi mahasiswa yang mendaftar tahun akademik 2023/2024 di prodi Informatika Medis,” ungkap Marwan.

Pendaftaran dapat dilakukan pada sekretariat pendaftaran mahasiswa baru, di kampus Induk Matangglumpangdua sampai akhir  Agustus 2023. (REL)

KABAR TERBARU

Keamanan Masyarakat dan Investasi Terganggu, Polres Bireuen Bentuk Satgas Anti Premanisme

0
KABAR BIREUEN, Bireuen — Polres Bireuen membentuk Satuan Tugas (Satgas) Anti Premanisme sebagai langkah konkret untuk memberantas praktik premanisme yang dinilai semakin marak dan...

BSI Aceh Dorong Perkembangan Transaksi Digital dengan Perluasan Mesin EDC di Aceh

0
KABAR BIREUEN, Banda Aceh - PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) Aceh terus mendorong penguatan transaksi digital lewat optimalisasi layanan mesin EDC (Electronic Data...

Bursa Calon Ketua KNPI Bireuen, Abdul Halim Resmi Daftarkan Diri

0
KABAR BIREUEN, Bireuen-Abdul Halim secara resmi mendaftarkan diri sebagai bakan calon (Balon) Ketua Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Bireuen, Jumat (9/5/2025). Dihari terakhir pendaftaran tersebut,...

Demi Kenyamanan Jemaah Haji, Wagub Aceh Minta Akses Khusus Tol Sibanceh Dibuka Sementara

0
KABAR BIREUEN, Banda Aceh - Menjelang musim haji 2025/1446 H, Pemerintah Aceh mengambil langkah strategis untuk memastikan kelancaran perjalanan para jemaah. Wakil Gubernur (Wagub)...

Harus Jalan Kaki Enam Kilometer ke Sekolah, Siswa MIN 1 Bireuen Dapat Hadiah Sepeda...

0
KABAR BIREUEN, Peusangan — Perjuangan seorang siswa Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 1 Bireuen yang setiap hari berjalan kaki sejauh enam kilometer demi menuntut ilmu, mengundang...

KABAR POPULER

Harus Jalan Kaki Enam Kilometer ke Sekolah, Siswa MIN 1 Bireuen Dapat Hadiah Sepeda...

0
KABAR BIREUEN, Peusangan — Perjuangan seorang siswa Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 1 Bireuen yang setiap hari berjalan kaki sejauh enam kilometer demi menuntut ilmu, mengundang...

Demi Kenyamanan Jemaah Haji, Wagub Aceh Minta Akses Khusus Tol Sibanceh Dibuka Sementara

0
KABAR BIREUEN, Banda Aceh - Menjelang musim haji 2025/1446 H, Pemerintah Aceh mengambil langkah strategis untuk memastikan kelancaran perjalanan para jemaah. Wakil Gubernur (Wagub)...

Bursa Calon Ketua KNPI Bireuen, Abdul Halim Resmi Daftarkan Diri

0
KABAR BIREUEN, Bireuen-Abdul Halim secara resmi mendaftarkan diri sebagai bakan calon (Balon) Ketua Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Bireuen, Jumat (9/5/2025). Dihari terakhir pendaftaran tersebut,...

Tiga Pelajar Terbaik Bireuen Siap Harumkan Nama Daerah di Seleksi Paskibraka Aceh 2025

0
KABAR BIREUEN, Bireuen - Tiga pelajar terbaik dari Kabupaten Bireuen resmi diberangkatkan untuk mengikuti seleksi Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) tingkat Provinsi Aceh tahun...

Gunakan Uang Pribadi, Edi Obama Renovasi Markas PMI Bireuen

0
KABAR BIREUEN, Jeumpa - Ketua PMI Kabupaten Bireuen, Edi Saputra atau Edi Obama, akan merenovasi Markas PMI di Blang Bladeh, Kecamatan Jeumpa, Kabupaten Bireuen. Hal itu...